Jumat, 17 Februari 2012

Sifat-Sifat Setan


Sifat-sifat setan:
1)   Godaan setan lembut dari aliran darah.
2)   Setan senantiasa menggoda manusia tanpa lelah (Q.S Al-Hijr: 36-39).
3)   Setan menggoda manusia dari segala arah, yaitu depan, belakang, bawah, atas, kanan, dan kiri (Q.S Al-A'raf: 16-17, Al-Hasr:16)
4)   Setan akan menyruh bawahannya untuk menyerang manusia dengan cara sembunyi-sembunyi.
5)   Setan itu sombong.
6)   Setan mengajak untuk membantah Allah.
7)   Setan sangat bersemangat untuk memisahkan dua orang muslim yang bersahabat.
8)   Setan menamai sesuatu bukan denagn namanya.
9)   Teman setan adalah nyaniyan (Q.S Al-Isra: 64).
10) Melawan manusia sejak lahir, kecuali Maryam dan Nabi Isa A.S (H.R Bukhari-Muslim).
11) Setan makan dan minum dengan tangan kiri, termasuk ketika ia memberi.
12) Setan akan masuk rumah, jika rumah tersebut tidak dibacakan doa.
13) Setan akan lari ketika mendengar adzan (H.R Muslim).
14) Setan akan mendatangi, dan menggoda manusia ketika ia shalat.
15) Setan akan menempati shaf yang kosong (H.R Abu Daud).
16) Setan akan membsikkan suudzan kepada sesama muslim.
17) Setan selalu menampakkan mimpi yang buruk.
18) Setan tertawa apabila melihat umat muslim yang menguapkan mulutnya, tapi tanpa menutup mulutnya dengan tangan.
19) Setan akan mengikat dengan tiga ikatan. Ikatan tersebut akan lepas ketika umat muslim bangun dengan berdzikir, wudhu, dan shalat.

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda